Monday, November 21, 2011
Memasang .mrp file | Pasang Aplikasi Java di Hp China
Semua pasti tahu , kalau hp cina pada umumnya yang harganya 500rb ke bawah pasti tidak ada javanya , nah kebanyakan hp china yang di belinya itu hanya di gunakan buat buka music atau hanya buat sms-an
Nah, pas mau buka facebook , pasti di klik itu icon facebook dan alhasil bukanya di Browser Bawaan :R
Kena tipu
Jadi , waktu mau download game atau aplikasi pasti tidak support untuk mendownloadnya , Nah kali ini saya menemukan tutorial memasukan aplikasi atau game di hp cina tersebut
Nah , ikuti langkah-langkah berikut
=> Sebelumnya lakukan dulu tes dibawah ini :
"Tekan *#220807#, jika ponsel Anda merespon
dengan mencoba terhubung ke internet (membuka
browser hp anda), maka Selamat...!
=> Jika di atas berhasil langsung ikuti langkah berikut ini , yang tidak berhasil harap enyah dari sini
1. Download file "dsm_gm.mrp"
2. Buat folder dengan nama "mythroad" di memory card.
3. Tekan *#220807# dan akan muncul daftar game yang masih kosong.
4. Untuk menambah game, cari dan download
file .mrp kemudian masukan ke folder "mythroad"
Buat HP K-Touch itu sudah ada foldernya , nah tapi di uji dulu dengan numbering di atas , jika bisa lanjutkan sampai selesai trik di atas
Silahkan yang mau coba
File Manager.zip
Labels:
Aplikasi
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment