Saturday, August 27, 2011

Cara Mendapatkan Domain co.cc Gratis !!

Pasti anda sudah bosan dengan domain blog bawaan anda seperti uloel21.blogspot.com atau uloel21.wordpress.com. Pasti anda ingin mempunyai domain sendiri, seperti pada blog saya ini dapat diakses melalui 3 Url,
1. uloel21.blogspot.com
2. uloel21.co.cc
3. uloel21.cjb.net (akan dibahas di posting berikutnya)
4. uloel21.tk

Yaa..., untuk mendapatkan domain dengan akhiran co.cc adalah sangat mudah dan cepat cukup ikuti langkah-langkah dibawah ini :
klik banner ini :

CO.CC:Free Domain

- Lalu isi kotak pengecekan domain dengan nama domain yang anda miliki


- Apabila nama domain belum terdaftar, maka status nya adalah is available lalu klik tombol Continue to registration
(untuk sementara ini gambar screenshot tidak bisa diupload karena mengalami masalah)

- Selanjutnya anda tinggal isi form login atau jika anda belum mempunyai akun anda dapat mendaftar terlebih dahulu dengan cara klik menu Create an account now yang berada di menu bawah
- Kemudian isi formulir pendaftaran dengan lengkap dan benar !! setelah itu klik Create an account now
- Apabila proses pendaftaran berhasil, data anda telah tersimpan di database lalu klik Set up
- Lalu akan muncul control panel domain. kemudian klik tombol Set up
- Setelah itu anda pilih no. 3.URL forwarding,

catatan: isi menu redirect To(URL): dengan nama blog anda misalnya: http://uloel21.blogspot.com.

Klik tombol Set up
- Apabila proses pengaturan domain berhasil, akan muncul tulisan Your change has been submitted lalu klik tombol OK

Coba buka blog anda dengan nama domain yang baru dibuat !!

No comments: